H Masrul Kasmy-Fauzi Hasan Dapat Nomor Urut 4 Di Pilkada Meranti 2024

Selasa, 24 September 2024 | 05:53:41 WIB

Yang pertama mendapat kesempatan mengambil nomor urut adalah Paslon H Masrul Kasmy-H Fauzi Hasan sesuai nomor antrian nomor delapan atau nomor terkecil.


Alamdulillah, Kita pasangan calon bupati H Masrul Kasmy-H Fauzi Hasan di Pemilukada Meranti tahun 2024 ini,Sesuai cabut hasil nomor urut yang di laksanakan oleh KPUD Meranti,Telah terlaksanan dengan baik dan lancar sesuai dengan keinginan kita bersama.

Halaman :

Terkini